5 Kerja Online Tanpa Modal dan Terbukti Menghasilkan

4 Februari 2019

Kerja secara online tanpa modal dan sudah terbukti menghasilkan tentunya menjadi alternatif yang bisa dipilih bagi masyarakat masa kini. Manajemen waktunya yang fleksibel membuat siapa saja bisa menjalankannya bahkan sangat cocok untuk segala usia. Lantas apa saja sih kerja online tanpa modal dan terbukti menguntungkan? Ini alternatif yang bisa Anda coba.

5 Kerja Online Tanpa Modal dan Terbukti Menghasilkan

5 Kerja Online Tanpa Modal dan Terbukti Menghasilkan

5 Kerja Online Tanpa Modal dan Terbukti Menghasilkan

1. Mikro Online

Kerja secara online pertama yang patut untuk Anda pertimbangkan adalah mikro online. Sebenarnya apa si mikro online itu? Ya sesuai dengan namanya, mikro yang merupakan pekerjaan ini membuat Anda tak membutuhkan waktu yang lama untuk bisa menyesuaikannya. Ada banyak situs yang menawarkan kerja mikro online dan patut untuk Anda coba.

Pada umumnya bayaran untuk pekerjaan mikro online ini berkisar antara 5 sen hingga 1 dolar untuk setiap tugas yang harus Anda selesaikan. Besarnya bayaran yang akan Anda dapatkan juga tergantung pada durasinya. Adapun beberapa tugas yang sering diberikan antara lain seperti artikel pendek, memberikan ulasan produk atau halaman, dan lain sebagainya.

2. Blogger

Blogger merupakan salah satu kerja online tanpa modal yang banyak digeluti oleh kaum milenium masa kini. Blogger merupakan pekerjaan yang lebih fleksibel dan dapat dilakukan kapan saja. Bagai Anda pegawai kantoran atau bahkan anak kuliahan juga bisa menggeluti pekerjaan yang satu ini.
Namun sebelum memutuskan untuk menjadi blogger, pilihlah bidang yang sesuai dengan mina Anda dan banyak dicari oleh masyarakat. Pasalnya mereka cenderung lebih menyukai mencari berbagai informasi yang dibutuhkan melalui internet. Jika Anda berminat menjadi seorang blogger, modal hanya sebuah blog dan mendaftarkannya pada situs blogger.

3. Afiliasi

Kerja secara online tanpa modal dan terbukti menguntungkan yang bisa Anda coba selanjutnya adalah afiliasi. Program afiliasi ini sebenarnya bermanfaat untuk mempromosikan berbagi  produk dari beberapa situs ternama. Promosi yang Anda lakukan tentunya akan mendapatkan bayaran.
Pada umumnya situs belanja terebut akan memberikan Anda bayaran mulai dari 4 hingga 15 dolar dengan catatan jika terjadi penjualan. Di Indonesia sendiri sudah ada banyak sekali program afiliasi yang dapat Anda jadikan sebagai pekerjaan online.

4. Freelance

Freelance merupakan pekerjaan online yang cukup fleksibel. Pada umumnya fleelance ini berhubungan dengan jasa ataupun memberikan layanan kepada klien. Namun pada freelance ini klien yang datang hanya akan bersifat sementara karena tidak terkait dengan perjanjian apapun. Jika pekerjaan selesai maka putuslah hubungan dengan klien kecuali ada proyek baru.

Pekerjaan freelence ini juga sering sekali didapatkan secara online. Jadi Anda tak harus tatap muka secara dengan klien. Pekerjaan yang satu ini sangat cocok dipilih bagi Anda yang sedang mencari penghasilan tambahan. Contoh kerja freelance yang bisa Anda pilih antara lain pemrograman, fotografi, desain website, jasa penulisan, dan lain sebagainya.

5. Mystery Shopper

Pekerjaan online yang satu ini akan menjadikan Anda sebagai agen rahasia dari perusahaan yang akan mencoba berbagai macam produk dari perusahaan tersebut. Pada intinya pekerjaan yang satu ini mengharuskan Anda untuk mencari pengalaman klien ketika menggunakan jasa atau produk dari perusahaan tertentu.

Contohnya ketika seorang klien baru saja memesan kamar di sebuah hotel A, maka tugas Anda sebagai agen rahasia adalah mencari tahu informasi sebanyak-banyaknya mengenai pengalaman klien ketika berada di hotel tersebut.

Sebenarnya kerja online tetap membutuhkan modal baik smartphone, PC, atau bahkan kuota internat. Namun karena ketiga hal tersebut sudah menjadi kebutuhan sehari-hari masyarakat masa kini tentunya hal ini akan membuat Anda tak perlu mengeluarkan modal sama sekali, jadi pekerjaan online mana nih yang paling Anda minati dan akan dicoba kali ini?

Bagikan MUHRID di Facebook Bagikan MUHRID di Google+